Lemon8 Video Downloader

The easiest way to download video and gallery from Lemon8 app

Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨

Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨

Desktop: Right-Click and select "Save link as..." to download.

PHOTOS
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download
Jangan Lakuin Ini Saat Belajar, Do This Instead ✨ JPEG Download

siapa di sini yang masih ngelakuin hal di atas waktu belajar? hmm sebaiknya jangan dilakuin ya! coba ganti metodenya pelan-pelan! simak penjelasannya di bawah ini ya!

DON'TS

1. Belajar di atas kasur

Tempat tidur adalah salah satu tempat terburuk untuk belajar. Otak dirancang untuk tidur di kamar tidur. Kamu akan lebih cenderung tertidur daripada benar-benar menyerap materi pelajaran. Demikian pula, belajar di tempat tidur dapat membuat kamu lebih sulit tidur – kamu mungkin merasa gelisah, memikirkan tentang sekolah.

.

2. Belajar sampai larut malam

Otak kita tidak bisa bekerja 100% sepanjang hari. Efisiensi belajar berkurang di malam hari, terutama setelah tengah malam. Kamu boleh menyelesaikan tugas itu atau catatan belajar itu pada jam 3 pagi, namun kualitas pekerjaan tidak akan sama dengan jika kamu menyelesaikan pekerjaan pada jam 3 sore.

.

3. Sistem kebut semalam

Salah satu kebiasaan buruk dalam menghadapi ujian yaitu melakukan sistem kebut semalam karena tidak menyiapkan dari jauh hari sebelumnya. Sistem belajar yang dadakan memang tidak efektif yang hanya membuat kita menjadi kurang istirahat. Tentunya waktu istirahat yang kurang akan memberikan akibat yang buruk yang bisa membuat kita mengantuk di sekolah saat ujian.

.

DO'S

1. Tentukan lingkungan belajar yang nyaman

Setiap orang memiliki preferensi yang berbeda-beda dalam memilih tempat yang cocok untuk belajar. Tentukan tempat mana yang paling nyaman bagimu karena itu akan meningkagkan hasrat dan semangat untuk belajar.

.

2. Atur jam belajarmu menggunakan teknik Pomodoro

Gunakan teknik pomodor untuk belajar. Belajar dalam waktu 25 menit lalu beristirahatlah 5 menit. Cara ini dilakukan sebanyak 4 babak, setelah itu kamu bisa beristirahat lebih lama asal tidak lebih panjang daripada waktu untuk fokus.

.

3. Review ulang materi 15 menit setiap hari

Tuliskan poin-poin penting atau pelajaran penting dari setiap kelas hari itu. Dengan melakukan ini, kamu lebih mungkin mengingat informasi ini nanti saat belajar, atau saat menulis ujian, plus kamu dapat menggunakan catatan ini untuk review singkat.

.

Follow me for more study tips >< and don't forget to save this post, thank you!

.

#backtocampus #study #studygram #studygramindo #studygramindonesia #studytips #fyp #learnwithlemon8